Kamis, 08 Oktober 2009

Waktu Sakit

Akhir-akhir ini saya merasa nggak fit, ternyata saya sakit demam, maag, dan radang tonsil. Akhirnya saya memutuskan untuk pulang ke rumah dan saya bermalam hingga 4 malam dan sebentar saya sudah pulang.